}

Aku Lelah Hadapi Sikapmu











Andai aku bisa memutar waktu.
Kembalikan fajar sebelum pagi.
Ubah kejadian yang tlah terlewati.

Lantunkan syair cinta penuh kasih.
Engkau tak mau mendengar penjelasanku.
Laksana tuli tuk dengar semua kataku.
Aku tak tahu harus bagaimana lagi.
Hindari kemungkinan terburuk esok hari.

Hanya berdoa yang bisa kulakukan.
Agar Tuhan berikan yang terbaik untuk kita.
Dingin malam ini tak mampu redakan marahmu.
Aku hanya bisa terdiam tanpa kata.
Pindahkan emosiku di layar kaca.
Iringi detik tanpa senyum mu.

Saat kucoba tuk melempar tanya.
Itu pun sia2, hanya menambah marahmu saja.
Kenapa jadi serumit ini...tanyaku dalam hati.
Aaahhh..., aku lelah hadapi semua ini.
Pintaku kau balas dengan tetesan air mata.
Mungkinkah semua harus dimusnahkan.
Untuk kembalikan senyum mu seperti dulu.
By: 'mbak

kumpulan puisi lubu, puisi unik, puisi sayang, puisi cinta, puisi islami, puisi persahabatan, puisi untuk wanita kumpulan kata cinta, kata mutiara, arti cinta, makna cinta, rayuan maut cinta, ayat ayat cinta, syair cinta serta masih banyak lagi tertunya yang berhubungan dengan cinta. karena hidup tanpa ada cinta maka di jamin akan jauh dari bahagia, Untuk itu Cintailah Cinta by Insting Cinta

Loading...

0 comments:

Post a Comment

Silahkan Baca Posting Yang Menarik Lainnya

Silahkan Comment Dengan Facebook Agan